SLEMANNEWS.COM - Fakhrur Rozi terpilih menjadi ketua umum ikatan mahasiswa batu bara Yogyakarta ( ikambara ) periode 2023-2024 di gedung aula asrama putra riau Yogyakarta . Minggu (5/3/2023)
Kegiatan musyawara besar ikambara YK dilaksanakan setahun sekali selama masa jabatan dalam satu periode.
Tampak kegiatan tersebut berjalan dengan aman dan damai, walaupun dipertengahan persidangan terdapat percek cokkan ,antar pengurus dan demisioner.
Baca Juga: Pergantian Pengurus, Ikatan Mahasiswa Batubara Jogjakarta Lakukan Musyawarah Besar Organisasi
Namun berkat kepiawian pimpinan sidang, yang sangat lihai dalam mengambil keputusan, akhirnya kegiatan mubes tersebutpun berjalan dengan aman dan damai, tanpa ada perkelahian.
Kegiatan tersebutpun dihadiri pulak oleh seluruh organisasi daerah tingkat kabupaten dan kota yang berasal dari Sumatera Utara yang ada di jogjakarta
Pada mubes yang ke-5 ini, fakhrur Rozi terpilih sebagai ketua umum menggantikan putri Dwi Kusuma, yang dinyatakan demisioner, setelah laporan pertanggung jawabannya diterima peserta mubes.
Alif Surya Al hakim, selaku ketua panitia musyawarah besar ikatan mahasiswa batu bara Yogyakarta, mengatakan ' kegiatan tersebut diselenggarakan sebagai bagian jalannya roda organisasi. Selain memilih ketua umum, jugak membahas garis haluan organisasi, dan AD/ART ujar beliau dalam sambutannya.
"Ada berapa kandidat yg ingin maju meraih kursi ketua umum", tanyak wartawan kepada Alif, ada 5 calon di antaranya" titin Nanda syahputri,alfira salsabillah,boy pak pahan,putri Dwi Kusuma,Fahrurrozi" di antara kelima kandidat yg meraih suara terbanyak Fahrurrozi dipilih secara demokrasi,"jawab Alif, kepada wartawan'
Dan ada pula sambutan dari Indra fahreza Sinaga, selaku ketua demisioner IKAMBARA YK masa bakti 2020-2021, beliau mengatakan dihadapan para awak media.
Baca Juga: Pelantikan Pengurus Ikatan Mahasiswa Batubara Yogyakarta (IKAMBARA) : Siap Berkontribusi ke Daerah
"saya pribadi memberikan apresiasi yang tak terhingga kepada putri Dwi Kusuma, karna setahun belakangan ini beliau menjabat, banyak perubahan perubahan yg sangat siknifikan yang ia peroleh, dan selama kepengurusan beliau jugak ikambara YK mempunyai sekretariatan, yang hasilnya dapat di rasakan bersama sama, itu artinya putri Dwi Kusuma bukan hanya sekedar karya kata, tapi jugak karya nyata" terang Indra di hadapan awak media
Indra jugak menambahkan siapapun yg terpilih menjadi ketua umum nantinya,saya berharap" pertahankan yang sudah baik, perbaiki yang belum baik." Tegas indra" dihadapan para media
Artikel Terkait
Federasi Serikat Pekerja Rokok, Deklarasi Gempur Rokok Ilegal Di momentum peringatan Hari Pekerja Nasional.
Gerakan Awal Ketua Umum PSSI, Erick Thohir. Di apresiasi Oleh Pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso
Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Industri Inovasi berhasil membangun Career Development Center
Pemain naturalisasi kelahiran Jerman mengincar kemenangan saat menjamu Persis Solo dikandang Elang Jawa
PSS SLEMAN ditantang Persis Solo dalam lanjutan Liga 1 2022/2023
PSS SLEMAN Lakukan Pemugaran Kepada Penggawa Elang Muda